Rabu, 02 Oktober 2013

 SYSTEM UNIT KOMPUTER


Unit komputer (system unit) adalah suatu rangka yang di dalamnya  terdapat komponen-komponen elektronik  dari komputer yang digunakan untuk memproses data. Sebuah komputer terdiri atas perangkat-perangkat yang digunakan untuk menerima masukan (input), melakukan proses, mengeluarkan hasil (output), menyimpan dan berkomunikasi. Kebanyakan komponen ini adalah bagian dari komputer.  Pada komputer dekstop atau komputer pribadi (personal computer-PC), komponen-komponen elektronik dan kebanyakan media penyimpanan adalah bagian dari komputer. Perangkat lain seperti keyboard, mouse, mikrofon, monitor, printer, pemindai (scanner), kamera video, dan pengeras suara (speaker), umumnya menempati ruang di luar unit komputer.

  • Secara Garis besar System dapat dibagi menjadi 2 :
    1. SYSTEM  FISIK ( PHYSICAL SYSTEM ) :
    Kumpulan elemen-elemen/ unsur-unsur yang saling berinteraksi
    satu sama lain secara fisik serta dapat diidentifikasikan secara
    nyata tujuan-tujuannya.
    Contoh :
    - Sistem transportasi, elemen : petugas,mesin, organisasi yang
    menjalankan transportasi
    - Sistem Komputer, elemen : peralatan yang berfungsi bersamasama
    untuk menjalankan pengolahan data.
    2. SYSTEM  ABSTRAK ( ABSTRACT SYSTEM) :
    Sistem yang dibentuk akibat terselenggaranya ketergantungan
    ide, dan tidak dapat diidentifikasikan secara nyata, tetapi dapat
    diuraikan elemen-elemennya.
    Contoh :
    Sistem Teologi, hubungan antara manusia dengan Tuhan.
     
  • Komponen-Komponen KomputerKomputer terdiri dari tiga komponen utama yang tidak dapat dipisahkan, yaitu ;
  • Hardware (perangkat keras), Merupakan peralatan fisik dari komputer yang dapat kita lihat dan rasakan. Hardware ini terdiri dari: 
  • Input/Output Device (I/O Device) terdiri dari perangkat masukan dan keluaran, seperti keyboard dan printer.
  • Storage Device (perangkat penyimpanan) Merupakan media untuk menyimpan data seperti disket, harddisk, CD-I, flash disk dan lain-lain.
  • Monitor/Screen monitor merupakan sarana untuk menampilkan apa yang kita ketikkan pada papan keyboard setelah diolah oleh prosesor. Monitor disebut juga dengan Visual Display Unit (VDU).
  • Casing Unit adalah tempat dari semua peralatan komputer, baik itu motherboard, card, peripheral lain dan Central Procesing Unit (CPU).Casing unit ini disebut juga dengan System Unit.
  • Central Processing Unit (CPU) adalah salah satu bagian komputer yang paling penting, karena jenis prosesor menentukan pula jenis komputer. Baik tidaknya suatu komputer, jenis komputer, harga komputer, ditentukan terutama oleh jenis prosesornya.Semakin canggih prosesor komputer, maka kemampuannya akan semakin baik dan biasanya harganya akan semakin mahal. 
2.      Software (perangkat lunak) merupakan program-program komputer yang berguna untuk menjalankan suatu pekerjaan sesuai dengan yang dikehendaki. Program tersebut ditulis dengan bahasa khusus yang dimengerti oleh komputer. Software terdiri dari beberapa jenis, yaitu :
  • Sistem Operasi seperti seperti DOS, Unix, Linux, Novell, OS/2, Windows, Adalah software yang berfungsi untuk mengaktifkan seluruh perangkat yang terpasang pada komputer sehingga masing-masingnya dapat saling berkomunikasi. Tanpa ada sistem operasi maka komputer tak dapat difungsikan sama sekali.
  • Program Utility, seperti Norton Utility, Scandisk, PC Tools, dll.Program utility berfungsi untuk membantu atau mengisikekurangan/kelemahan dari system operasi, misalnya PC Tools dapat melakukan perintah format sebagaimana DOS, tapi PC Tools mampu memberikan keterang dan animasi yang bagus dalam proses pemformatan. File yang telah dihapus oleh DOS tidak dapat dikembalikan lagi tapi dengan program bantu hal ini dapat dilakukan.
  • Program Aplikasi, seperti GL, MYOB, Payroll dll. Merupakan program yang khusus melakukan suatu pekerjaan tertentu, seperti program gaji pada suatu perusahaan. Maka program ini hanya digunakan oleh bagian keuangan saja tidak dapat digunakan oleh departemen yang lain. Biasanya program aplikasi ini dibuat oleh seorang programmer komputer sesuai dengan permintaan / kebutuhan seseorang / lembaga/ perusahaan guna keperluan interennya.
  • Program Paket, seperti Microsofr office, Adobe fotoshop, macromedia studio, open office dll Adalah program yang disusun sedemikian rupa sehingga dapat digunakan oleh banyak orang dengan berbagai kepentingan. Seperti MS-office, dapat digunakan oleh departemen keuangan untuk membuat nota, atau bagian administrasi untuk membuat surat penawaran dan lain sebagainya.
  • Bahasa Pemrograman, PHP, ASP, dBase, Visual Basic, dll.Merupakan software yang khusus digunakan untuk membuat program komputer, apakah itu sistem operasi, program paket dll. Bahasa.
Pemrograman ini biasanya dibagi atas 3 tingkatan, yaitu ;
  • Low Level Language, bahasa pemrograman generasi pertama,bahasa pemrograman jenis ini sangat sulit dimengerti karena instruksinya menggunakan bahasa mesin. Biasanya yang mengerti hanyalah pembuatnya saja.
  • Midle Level Language, merupakan bahasa pemrograman tingkat menengah dimana penggunaan instruksi sudah mendekati bahasa sehari-hari, walaupun begitu masih sulit untuk di mengerti karena banyak menggunakan singkatansingakatan seperti STO artinya simpan (singkatan dari STORE) dan MOV artinya pindah (singkatan dari MOVE).Yang tergolong kedalam bahasa ini adalah Assembler, ForTran (Formula Translator).
  • Karakteristik System computer 
  •  High Level Language, merupakan bahasa tingkat tinggi yang mempunyai cirri mudah dimengerti, karena menggunakan bahasa sehari-hari, seperti BASIC, dBase, Visual Basic, VB.Net dll. 
  • Brainware (User), User adalah personel-personel yang terlibat langsung dalam pemakaian komputer,seperti Sistem analis, programmer, operator, user, dll. Pada organisasi yang cukup besar, masalah komputerisasi biasanya ditangani oleh bagian khusus yang dikenal dengan bagian EDP (Electronic Data Processing), atau sering disebut dengan EDP Departemen, yang dikepalai oleh seorang Manager EDP.
  • Sistem dapat diklasifikasikan dari berbagai sudut pandang diantaranya sebagai berikut : 
    1. Komponen Sistem ( Components)
    Suatu sistem terdiri dari sejumlah komponen yang saling berinteraksi, yang artinya saling bekerja sama membentuk suatu kesatuan. Komponen-komponem dari suatu sistem biasanya dikenal dengan subsistem. Subsistem ini mempunyai sifat-sifat dari sistem itu sendiri dalam menjalankan suatu fungsi tertentu dan mempengaruhi proses sistem secara keseluruhan. 
    2. Batas Sistem
    Batas sistem (Boundry) merupakan daerah yang membatasi antara suatu sistem dengan sistem yang lain atau lingkungan luarnya. Dengan adanya batas sistem ini maka sistem dapat membentuk suatu kesatuan, karena dengan batasan sistem ini fungsi dan tugas dari sub sistem yang satu dengan yang lainnya berbeda tetapi tetap saling berinteraksi.
    3. Lingkungan Luar Sistem (Environtments)
    Lingkungan luar (Envorontments) dari suatu sistem adalah apapun diluar dari sistem yang mempengaruhi operasi sistem. Lingkungan luar sistem dapat juga bersifat merugikan sistem tersebut.
    4. Penghubung Sistem (Interface)
    Penghubung sistem (Interface) merupakan media penghubung antara satu subsistem dengan subsistem yang lainnya. Melalui penghubung ini memungkinkan sumber daya mengalir dari satu subsistem ke subsistem lainnya.
    5. Masukan Sistem (Input)
    Masukan (Input) adalah suatu energi yang dimasukan kedalam sistem. Masukan dapat berupa masukan perawatan (Maintenance Input) dan masukan signal (Signal Input). Maintenance input adalah energi yang dimasukan supaya sistem tersebut dapat beroperasi. Signal Input adalah energi yang diproses untuk mendapatkan keluaran.
    6. Keluaran Sistem (Output)
    Keluaran (Output) adalah hasil dari energi yang diolah dan diklasifikasikan menjadi keluaran. Keluaran dapat merupakan masukan untuk subsistem yang lain atau kepada suprasistem.
     

  • KOMPONEN KOMPUTER
  1. Motherboard adalah papan sirkuit utama dari suatu komputer. Banyak komponen elektroonik yang terhubung ke motherboard, yang lainnya dibuat menjadi bagian dari motherboard.      
  2. Processor atau disebut juga dengan Central Processing Unit (CPU), menginterpretasikan dan melaksanakan perintah-perintah dasar untuk mengoperasikan komputer. 
  3. Unit Kontrol adalah komponen dari processor yang mengarahkan dan mengoordinasikan hampir seluruh operasi pada komputer. Unit kontrol berperan seperti polisi lalu lintas. Unit kontrol mengintepretasikan setiap perintah yang diperlukan program kemudian memulai aksi yang bersesuaian untuk melaksanakn perintah tersebut. 
  4. Arithmetic Logic Unit (ALU) adalah salah satu bagian dalam dari sebuah mikroprosesor yang berfungsi untuk melakukan operasi hitungan aritmatika dan logika. Contoh operasi aritmatika adalah operasi penjumlahan dan pengurangan, sedangkan contoh operasi logika adalah logika AND dan OR. tugas utama dari ALU (Arithmetic And Logic Unit)adalah melakukan semua perhitungan aritmatika atau matematika yang terjadi sesuai dengan instruksi program. 
  5. Siklus Mesin, untuk setiap perintah, processor mengulangi suatu rangkaian yang terdiri atas empat operasi dasar yang menyusun sebuah siklus mesin, yauitu pengambilan, penerjemahan kode, eksekusi dan jika perlu penyimpanan.
  • System Clock
Memori dan Jenis-Jenisnya
Memori terdiri atas komponen-komponen elektronik yang menyimpan perintah-perintah yang menunggu untuk dieksekusi oleh processor, data yang diperlukan untuk instruksi perintah tersebut , dan hasil-hasil dari data yang diproses (informasi). Berikut jenis-jenis memori:
RAM (Random-Access Memory) merupakan istilah menyeluruh bagi semua ingatan yang boleh dibaca atau ditulis secara tidak sehala (non-linear). Bagaimanapun ia merujuk secara khusus kepada ingatan berasaskan cip apabila kesemua ingatan berasaskan cip sebelum ini dikatakan bersifat akses-rawak. RAM adalah agak berlainan dengan ROM, kerana komputer hanya boleh membaca pada ROM tetapi boleh membaca dan menulis pada RAM.
Contoh RAM :


SLOT EKSPANSI DAN ADAPTER CARD
Slot ekspansi adalah suatu dudukan pada motherboard yang dapat menyimpan adapter card. Adapter card sering sekali disebut kartu ekspansi. Kartu ekspansi merupakan papan sirkuit yang meningkatkan fungsi-fungsi komponen komputer atau menyediakan smabungan ke periferal. Periferal adalah perangkat yang terhubung ke komputer dan diatur oleh processor dalam komputer. Contoh dari periferal adalah modem, disk drive, printer, scanner, dan keyboard.
PORT DAN KONEKTOR
Port adalah suatu titik di mana periferal menempel atau berkomunikasi dengan komputer sehingga periferal dapat mengirim data atau menerima informasi dari komputer. Perangkat eksternal seperti keyboard, monitor, printer, mouse dan mikrofon sering kali menempel melalui kabel ke suatu port pada komputer. Port-port memiliki jenis konektor yang berbeda-beda. Konektor menghubungkan kabel ke periferal. Satu ujung kabel menempel pada konektor di komputer ujung lainnya menempel pada konektor di periferal.
  • Port Serialadalah jenis antarmuka yang menghubungkan sebuah perangkat ke komputer dengan memindahkan data satu bit demi satu bit.
  • Port Paralel adalah antarmuka yang menghubungkan perangkat-perangkat yang memindahkan lebih dari satu bit pada suatu waktu.
  • Port  USB adalah kependekan dari portuniversal serial bus dapat menghubungkan 127 periferal yang berbeda dengan satu jenis konektor. Perangkat-perangkat yang dapat dihubungkan ke port USB termasuk diantaranya mouse, printer, kamera digital, scanner, dan lainnya.
  • Port FireWire serupa dengan port USB dalam hal port ini dapat menghubungkan banyak jenis perangkat yang memerlukan transmisi data yang lebih cepat, seperti kamera video digital dan DVD drive dalam satu konektor.
  • Port-Port Khusus adalah MIDI, SCSI, IrDA, dan Bluethooth. Port-port ini tidak disertakan dalam komputer pada umumnya.
BUS
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, komputer memproses dan menyimpan data sebagai deretan bit elektronik. Bit-bit ini bergerak secara internal dalam sirkuit komputer melalui saluran listrik. Setiap saluran disebut bus. Saluran ini memungkinkan berbagai variasi perangkat, baik yang di dalam maupun yang menempel pada komputer untuk dapat saling berkomunikasi. Bus-bus mengirim bit-bit dari perangkat masukan ke memori, dari memori ke processor, dari processor ke memori, dari memori ke perangkat keluaran atau media penyimpanan.


 

Selasa, 10 September 2013

TUGAS PTI PERTEMUAN 2


TUGAS PTI
1.     Macam-macam Area Usaha yang Membutuhkan tenaga IT dan Penjelasan secara singkat.
·        

Software engineer
Software engineer meneliti, merancang , men-Develop, sistem software untuk memenuhi keperluan client. Setelah sistem sudah secara penuh dirancang software engineer lalu diuji, debug, dan memelihara sistem.
Mereka perlu memiliki pengetahuan berbagai macam bahasa pemrograman komputer dan aplikasi, ini karena luasnya bidang kerja yang dapat terlibat didalamnya.
Software engineer kadang kali merupakan computer programmer atau software developer.
Bergantung pada tipe organisasi,software engineer dapat menjadi spesialis dalam sistem atau aplikasi. Software engineering merupakan salah satu profesi IT yang paling populer.
Aktivitas kerja software engineer yaitu Researching, perancangan, dan pembuatan software baru, menguji program baru, Men-develop program yang sudah ada dengan menganalisa dan mengenali area untuk modifikasi.
·         System Analyst
System analyst merancang solusi IT baru untuk meningkatkan efisiensi bisnis dan produktifitas. Pekerjaannya dapat untuk eksternal client ( seperti departemen dalam oerganisasi yang sama).
Bekerja secara dekat dengan client, analyst memeriksa model bisnis dan aliran data, mendiskusikan penemuan mereka dengan client, dan merancang solusi IT yang tepat.
Mereka menghasilkan sketsa rancangan dan meminta sistem IT baru, menentukan operasi yang akan dijadikan oleh system, dan cara data akan dilihat oleh user, memberikan rancangannya pada client dan setelah disetujui, bekerja secara dekat dengan tim client untuk mengimplementasikan solusi.
Kebanyakan system analyst bekerja pada tipe khusus sitem IT, dengan bermacam-macam tipe organisasi. Aktivitas kerja juga bergantung pada ukuran dan sifat dasar dari organisasi, tetapi biasanya meliputi Berhubungan secara luas dengan eksternal atau internal client, menganalisa sistem (yang sudah ada client ), Menerjemahkan keperluan client kedalam laporan singkat proyek yang sangat khusus, Mengenali pilihan untuk solusi potensial dan menilainya untuk kecocokan teknis dan bisnis.



·         Network Engineer
Network Engineer bertanggung jawab untuk memasang dan mendukung komunikasi jaringan komputer dalam organisasi atau antar organisasi. Tujuannya adalah untuk memastikan operasi yang lancar dari jaringan komunikasi untuk menyediakan performance yang maksimum dan ketersediaan untuk user (staff,client,customer,supplier, dan lain-lain).
Network Engineer bekerja secara internal sebagai bagian dari tim pendukung IT di organisasi atau secara eksternal sebagai bagian dari perusahaan konsultasi networking dengan beberapa client.
Pekerjaan ini terpengaruh oleh ukuran dan tipe dari organisasi yang mempekerjakannya. Aktivutas pekerjaan standart yang dilakukan oleh orang-orang berprofesi ini yaitu Memasang, mendukung ,memelihara server hardware dan infrastruktur software baru,Mengatur e-mail, anti spam, dan Virus protection,Melakukan setting user account,izin dan password, Memonitor penggunaan jaringan,Memastikan Cost-effective dan efisiensi penggunaan server, Memastikan semua peralatan IT memenuhi standart industri.
·         Application Developer
Application Developer menerjemahkan kebutuhan software kedalam kode perograman singkat dan kuat. Kebanyakan akan mengkhususkan pada lingkungan development tertentu seperti computer games atau e-commerce, dan akan memiliki pengetahuan yang dalam pada beberapa bahasa computer yang bersangkut-paut. Peranannya meliputi menulis spesifikasi dan merancang, membangun, menguji, mengimplementasikan dan terkadang yang membantu aplikasi seperti bahsa computer dan development tool.
Application developer bekerja dalam range yang luas pad sektor bisnis seperti sektor publik,biasanya menjadi bagian dari tim dengan IT professional lainnya seperti system/busineess analyst dan technical author. Mereka bekerja pada produk umum yang dapat dibeli atau untuk client individual menyediakan bespoke solutions.
Fungsi dasar dari application developer adalah untuk mempergunakan pengetahuan teknik pemrograman dan sistem komputer untuk membuat program komputer untuk melakukan bermacam-macam pekerjaan sesuai dengan persetujuan dengan client. Aktivitas yang dilakukan oleh mereka meliputi Membuat spesifikasi program secara detail melalui diskusi dengan client,Menjelaskan secara tepat apa tindakan (aksi) program yang diinginkan,Memikirkan solusi yang mungkin untuk memprediksi masalah,  dan mengevaluasi pilihan lain.


·         Manager Sistem Informasi
Manager sistem informasi bertanggung jawab pada sistem komputer dalam perusahaan, mengawasi pemasangan,memastikan sistem beckup berjalan dengan efektif,membeli hardware dan software,menyediakan infrastruktur teknologi ICT untuk organisasi, dan berkontribusi dalam kebijakan organisasi mengenai standart kualitas dan perencanaan strategi.
Manager sistem informasi bekerja pada semua ukuran organisasi dalam industri dan sektor pelayanan, biasanya dengan staff dari teknisi,programmer,dan hardware melapor pada manager. Manager sistem informasi bertanggung jawab untuk implementasi teknologi dalam suatu organisasi dan mengatur kerja dari system/businness analyst, computer programmer,support specialist, dan pekerja lainnya yang berhubungan dengan komputer. Pemegang jabatan biasanya pekerja yang berpengalaman dengan keahlian teknis dan juga memahami prinsip bisnis dan management. Kewajiban dalam peranan pada akhirnya bergantung pada organisasi yang mempekerjakannya dan kompleksitas dari sistem informasi.
Aktivitas standart Mengevaluasi kebutuhan user dan fungsionalitas sistem dan memastikan fasilitas ICT memnuhi kebutuhan, Memastikan Lisensi software,Mencari kembali dan memasang sistem baru,Penjadwalan upgrade dan backup keamanan dari sitem hardware dan software.
·         Konsultan IT
Konsultan IT bekerja secara patnership dengan client,menganjurkan mereka bagaimana untuk menggunakan teknologi informasi agar memenuhi sasaran bisnis atau menyelesaikan suatu masalah. Konsultan bekerja untuk memperbaiki struktur dan efisiensi dan sistem IT oerganisasi.
Konsultan IT dapat terlibat dalam bermacam aktivitas seperti merketing,management proyek,customer relationship management (CRM) dan system development.
Mereka juga bertanggung jawab untuk pelatihan user dan feedback. Pada banyak perusahaan, tugas tersebut dilakukan oleh IT project team. Konsultan IT makin terlibat dalam penjualan dan pengembangan bisnis.
Tugas khusus yang dilakukan oleh konsultan IT yaitu Bertemu dengan client untuk mementukan kepeluan,Bekerja dengan client untuk menetapkan jangkauan dari suatu proyek,Merencanakan timescale dan kebutuhan sumber daya, Bepergian ketempat customer,Berhubungan dangan staff pada semua tingkat dari organisasi client,Memberikan solusi dalam laporan tertulis ataupun lisan.




·         IT Trainer
IT Trainer umumnya merancang dan memberikan kursus dalam information and communications technology (ICT) seperti aplikasi dekstop dan software khusus perusahaan.Mereka juga menyediakan pelatihan dalam area yang lebih teknis untuk software engineer,teknisi,perancang website, dan programmar. IT Trainer bekerja pada perguruan tinggi, perusahaan pelatihan, dan dalam departemen pelatihan dari suatu perusahaan besar dan organisasi sektor publik. Banyak IT Trainer merupakan self-employed.
Pelatihan umumnya jatuh pada dua kategori yaitu aplikasi software dekstop(pengolah kata, database, spreadsheet, internet dan e-mail) dan area teknis seperti programming, web design, networking dan pemeliharan PC.
Aktivitas standart yang dilakukan oleh orang-orang berprofesi dibidang ini adalah Merancang materi kursus dan dokumen lain seperti handout,manual,dan latihan, Mengatur dan memasarkan kursus untuk memenuhi kebutuhan dari pelajar dan permintaan bisnis, Menyiapakan lingkungan pelatihan dan sumber daya seperti men-setting peralatan IT.


2.     Pengertian Certification
·         Sertifikasi (Certification)
Sertifikasi adalah sebuah skema dimana pihak (orang) yang dipercayai seperti penguasa atau pihak yang berwenang mengeluarkan sertifikat untuk pihak lain. Pihak yang dipercayai mengeluarkan kupon (vouchers) yang disebut sertifikat yang memiliki sejumlah arti yang mendalam, misalnya nomor ijazah. Teknologi sertifikasi dikembangkan untuk identifikasi dan otentikasi dimungkinkan dalam skala besar.


Contoh Sertifikasi



















Keuntungan Mempunyai Sertifikasi.
  • ketika kita melamar suatu pekerjaan biasanya dengan adanya sertifikat kita sudah dapat nilai lebih dibanding yang melamar tidak melampirkan sertifikat.
  • Pengakuan dan Kebanggaan Keluarga.
  • Meningkatkan Peluang Karir Profesional.
  • Mendapatkan Pengakuan Internasional untuk Kompetensi atau Skill dalam Bidang Tertentu.
  • Menambahkan Nilai Tambah untuk Meningkatkan Daya Saing.

Rabu, 04 September 2013

Tugas Resume PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Pengantar Teknologi Informasi

  • Teknologi informasi adalah Sebuah istilah yang mencakup seluruh bentuk teknologi yang digunakan.
  • Komputer adalah Sebuah alat elektronik yang beroperasi dibawah control instruksi-instruksi yang tersimpan pada memorynya sendiri.
  • Accepts data adalah processes data into information.
  • Information processing cycle :
1.      Input
2.      Process
3.      Output
4.      Storage
5.      Communication
·         Komponen-komponen Komputer :
1.      Input Device
2.      Output Device
3.      System Unit
4.      Storage
5.      Communication Device
·         Input Device :
Hardware yang digunakan untuk memasukkan data dan instruksi.
·         Output Device :
Hardware yang menampilkan informasi-informasi kesatu atau lebih.
·         System Unit :
Kotak yang berisi komponen elektronik yang digunakan untuk memproses data.
·         2 Komponen utama pada Motherboard :
-          Central Processing Unit (CPU)
-          Memory
·         Storage => Media = Digital Camera, Handheld,computer.
-          Floppy Disk
-          USB Flash disk
-          Hard disk
-          Compact disk
·         Communications Device : Sebagai output juga.
·         Software mengarah pada Pemerograman.
·         Graphical User Interface (GUI) :
-          Sebuah interface yang memungkinkan kita berinteraksi dengan software dengan menggunakan graphics dan icons .
-          GUI mengontrol pengentrian data dan begaimana sebuah display/tampilan informasi tampil di layar .
-          Desainnya yang bisa interaktif, tetapi belum sampai ke pemakaian aplikasi.
·         System Software :
Program yang mengontrol atau memaintain operasional computer dan device lain yang terhubung kepadanya.
·         Application Software :
Program yang menjalankan taks/tugas secara spesifik untuk user
-          Word Processing
-          Database(SQL),(Access).
-          Spreadsheet
-          Presentation Graphies.
·         Programmer :
Seorang yang mendevelop application software atau system software.
-          Programmer menulis instruksi langsung pada computer untuk memperoses data menjadi informasi.
·         Network (Jaringan Komputer )
Kemampuan dari beberapa computer dan network device yang salling terhubung satu dengan yang lainnya.
-          Communication device = Modem.
·         Internet :
Kumpulan Network.
·         Alasan mengakses internet :
-          Information
-          Communications
-          Shopping
-          Bangking and Investing
-          Classes
-          Entertainment.